Teknik memasak sayuran yang tepat

Tulisan berikut diambil dari buku catatan dari sekolah. Disalin dan diedit oleh Afandi. Semoga tulisan berikut berguna bagi yang membutuhkan. Tips atau pengetahuan ini juga diterapkan dalam menyiapkan menu yang disediakan dalam layanan katering ini. Selain daging (kambing) sayuran adalah menu yang utama untuk disajikan dalam kesempatan makan sehari-hari atau pada saat ada acara khusus misalnya resepsi pernikahan, aqiqah, pesta ulang tahun perusahaan dan lainnya.
 

Teknik memasak sayuran yang tepat
Sayuran dikatakan matang apabila sesuai dengan yang diinginkan. Banyak tingkat variasi kematangan antara satu jenis sayuran dengan jenis sayuran yang lain. Beberapa hal secara umum perlu diperhatikan untuk mencapai tingkat pematangan sayuran yang tepat, yaitu:
1. Jangan memasak sayuran terlalu lama
2. Memasak sayuran dengan waktu yang cepat
3. Untuk pematangan yang seragam, sayuran dipotong dengan potongan yang seragam pula
4. Sayuran yang keras dan bagian tertentu membutuhkan penanganan khusus supaya pada saat dimasak tidak overcooking.
Contoh: asparagus, batang brocoli.
5. Jangan memasak sayuran yang berbeda-beda secara bersamaan karena memungkinkan mereka
membutuhkan penanganan yang berbeda tingkat kematangannya. .

Selengkapnya >> tentang MENGOLAH DAN MENYAJIKAN HIDANGAN DARI SAYURAN DAN TELUR

Komentar

  1. We aim to advertise Chinese services and products to the 메리트카지노 world with efficient and simple method by benefit of|benefiting from|profiting from} on-line B2B e-commerce platform.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer